Essential Oil
Essential oil adalah ekstrak minyak beraroma wangi yang didapatkan dari penyulingan ekstrak kulit kayu, bunga, daun, akar, biji, batang, dan bagian tanaman lainnya. Minyak esensial sering digunakan dalam aromaterapi atau sebagai bagian dari pengobatan alternatif.